Sujiwo Tejo: Anyam Anyaman Nyaman
Juni 13, 2018Gandeng renteng anjejereng rending
Reroncening kembang
Kembang kemanten
Mantene wus dandat dadi dewo dewi
Dewaning asmoro gyo mudun bumi
Reroncening kembang
Kembang kemanten
Mantene wus dandat dadi dewo dewi
Dewaning asmoro gyo mudun bumi
Ela mendung, bubar mawur
Mlipir mlipir, Gyo Sumingkir
Mahargyo dalan temanten
Dalan pun dewo dewi
Sworo trompet
Ting celeret
Arak arak, sigro sigrak
Datan kendat
Anut runut, gyo mudun bumi
Mlipir mlipir, Gyo Sumingkir
Mahargyo dalan temanten
Dalan pun dewo dewi
Sworo trompet
Ting celeret
Arak arak, sigro sigrak
Datan kendat
Anut runut, gyo mudun bumi
Catatan pemilik blog:
Lagu ini menggambarkan suasana pesta pernikahan dan kisah cinta sepasang pengantin. Pertama kali saya penasaran dengan lagu ini ketika membaca sebuah entri blog milik seseorang (saya lupa siapa) 3 tahun yang lalu. Dia berkisah bahwa dia menyukai lagu ini baik dari lirik maupun musiknya. Setelah saya dengarkan, ternyata lagu ini benar benar indah. Sujiwo Tejo yang sekilas terlihat nyentrik, ternyata romantis juga. Memang benar benar lihai bermain kata dan nada. Saya punya keinginan, kelak ketika saya menikah saya ingin mencantumkan lirik lagu ini di undangan pernikahan nanti. :)
0 Comments