Tersingkir
Juni 25, 2018Arah semakin tak menentu. Udara yang kuhirup barbau busuk. Mengingatkan pada diriku sendiri yang seperti sampah. Hanya disingkirkan kesana kemari. Dihindari dan terbuang. Sungguh tak berguna. Aku tak punya tempat di dunia ini tuk tinggal dan pulang. Aku ingin menemukan tempatku sendiri. Dimana aku bisa tenang, bediri dengan kakiku sendiri dan tak membuat satu orang pun terbebani atas keberadaanku.
Depok, 25 Juni 2018 | masih hujan
0 Comments